17 Juli 2009

PESONA LOMBOK

3 Hari / 2 Malam

Rincian Perjalanan Wisata :

Hari I, SURABAYALOMBOK ( Snack, L, D )

  • Pagi hari peserta berkumpul di Bandara Juanda Surabaya untuk persiapan berangkat menuju ke Mataram.
  • Tiba di Bandara Selaparang Mataram dan di jemput oleh Bus Pariwisata dilanjutkan berwisata menuju ke pusat Gerabah di Banyumulek, Tenun Sukarara, air suci & Pura Narmada.
  • Makan siang dan malam di local restoran.
  • Sore hari check in hotel dan acara bebas.

Hari II, LOMBOK – WISATA ( B, L, D )

  • Sarapan pagi di hotel, dan melanjutkan perjalanan wisata menuju ke : Pusat oleh-oleh khas lombok ( telur asin, Madu dll ), Pusat grosir kaos khas Lombok, Pusat Mutiara ( Sekarbela, Lipco ).
  • Makan siang dan malam di local restoran.
  • Kembali ke hotel, istirahat dan acara bebas.

Hari III, LOMBOK – SURABAYA ( B, L )

  • Setelah sarapan pagi di hotel, acara bebas di kawasan Senggigi sampai tiba waktu di antar menuju ke Bandara untuk kembali menuju ke Surabaya.
  • Makan siang di local restoran.
  • Di antar menuju ke Bandara Selaparang Mataram.
  • Berangkat terbang menuju ke Surabaya.
  • Tiba di Bandara Juanda Surabaya, Paket wisata berakhir.

Harga paket wisata - Minimal per Bus 30 - 40 org Rp 1.750.000,- / org

Fasilitas :

  1. Tiket Pesawat pp + Airport tax.
  2. Transportasi Pariwisata AC, Recl. Seat.
  3. Hotel ( kawasan senggigi beach ), Dua malam sekamar ber Dua / sekeluarga
  4. Petugas pengatur / pemandu wisata
  5. Makan sesuai acara
  6. Tiket Obyek Wisata
  7. Souvenir
  8. Dokumentasi.
  9. Asuransi Wisata

Acara dapat disesuaikan & Harga dapat berubah sesuai dengan perubahan harga komponen Tour

Tidak ada komentar: